Aplikasi Simulasi Multiplexer Demultiplexer
Pratikum Elektronika Digital adalah bagian ilmu elektronika yang mempelajari tentang konsep dasar dari elektronika digital. Pada modul ajar Multiplexer Demultiplexer akan digunakan aplikasi software simulasi yang menunjukkan rangkaian dari Multiplexer dan Demultiplexer. Pada software simulasi tersebut akan ditunjukkan komponen-komponen apa saja yang digunakan dalam merangkai sebuah Multiplexer-Demultiplexer serta langkah-langkah untuk membuat rangkaian tersebut.Kemudian akan ditunjukkan cara menjalankan rangkaiann Multiplexer-Demultiplexer tersebut. Dengan demikian mahasiswa bisa memahami konsep dasar serta sistem kerja dari Multiplexer Demultiplexer.
Dosen
