Pengukuran nilai resistansi, capasitansi dan induktansi (RCL) Listrik Menggunakan LCR Meter Berbasis Virtual Reality

Pengguna menggunakan kacamata VR, serta controller untuk mulai belajar di ruang Virtual Reality. Kacamata VR yang digunakan, membawa pengguna dalam ruang VR. Controller digunakan untuk berinteraksi yang gerakan tangan untuk memegang obyek-obyek virtual seperti LCR Meter, kapasitor, resistor dan inductor virtual. Dalam scenario pembelajaran virtual kali ini, pengguna berada pada lingkungan buatan yaitu Laboratorium Virtual yang didalamnya terdapat beberapa peralatan elektronik virtual yaitu: LCR Meter, kapasitor, resistor, inductor. Ketika pengguna memegang LCR meter virtual maka di layer ditampilkan bagian-bagian LCR meter dan nama/fungsinya, demikian juga berlaku untuk kapasitor, resistor dan inductor. Selanjutnya pengguna dipandu untuk mulai menggunakan alat LCR meter dengan Langkah-langkah yang tertulis di papan. Kemudian pengguna dipandu step by step bagaimana cara mengukur kapasitansi pada sebuah kapasitor, berlanjut resistensi pada sebuah resistor dan induktansi pada sebuah inductor. Setiap satu langkah selesai dilakukan, pengguna harus melihat papan untuk mengetahui langkah selanjutnya. Demikian seterusnya sampai skenario selesai.

Link Akses :


Dosen

Lainnya

Pengukuran nilai resistansi, capasitansi dan induktansi (RCL) Listrik Menggunakan LCR Meter Berbasis Virtual Reality

Pengguna menggunakan kacamata VR, serta controller untuk mulai belajar di ..

Modul VR Alat Ukur Multimeter Digital untuk Pembelajaran Pengukuran Listrik Dasar

Dalam Pembelajaran Pengukuran Listrik Dasar, terdapat sebuah alat ukur yang ..

Pengenalan Lensa Kamera dengan AR

Modul yang diajukan merupakan modul pembelajaran pengenalan lensa pada mata ..

Praktikum Polarisasi Antena Horn berbasis AR

Modul praktikum yang diajukan merupakan praktikum polarisasi gelombang di udara ..

Aplikasi Simulasi Multiplexer Demultiplexer

Pratikum Elektronika Digital adalah bagian ilmu elektronika yang mempelajari tentang ..