Modul Praktikum Penyusunan Laporan Audit SMK3 berbasis web
Dalam pembuatan modul digital ini adalah topik ke VII yaitu Pelaksanaan Audit Internal SMK3. Inovasi Modul Digital untuk Praktikum Audit SMK3 adalah dengan menyediakan media pembelajaran yang membantu mahasiswa melaksanakan penyusunan laporan audit SMK3 berbasis web dengan menggunakan platform website yang disediakan oleh dosen pengampu. n Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3) memerlukan pengukuran untuk dapat mengetahui tingkat pencapaiannya. Pengukuran tersebut dapat dilakukan oleh auditor internal maupun eksternal SMK3 dengan menggunakan kriteria audit SMK3 sesuai ketentuan yang ada.
Link Akses : https://mooc.unair.ac.id/course/view.php?id=442
Dosen
