Basis Data

  • D-III - Teknik Informatika

1. Mahasiswa mampu menginstall dan menggunakan perangkat lunak RDBMS dan menerapkan DDL maupun DML 2. Mahasiswa mampu merancang Entity Relationship Diagram (ERD) 3. Mahasiswa mampu menormalisasi Data 4. Mahasiswa mampu membuat view tabel

Read more

Teknik Pengelasan I

  • D-III - Teknik Mesin

1. Mahasiswa mampu melakukan pengelasan rigi2 lurus posisi bawah tangan 2.Mahasiswa mampu melakukan Pengelasan penebalan posisi bawah tangan 3. Mahasiswa mampu melakukan Persiapan sambungan v-groove (tackweld) 4. Mahasiswa mampu melakukan Pengelasan tembusan (open root) sambungan v-groove pada posisi pengelasan bawah tangan 5. Mahasiswa mampu melakukan Pengelasan fill sambungan v-groove pada posisi pengelasan bawah tangan 6. Mahasiswa mampu melakukan Pengelasan capping sambungan v-groove pada posisi pengelasan bawah tangan 7. Mahasiswa mampu melakukan Pengelasan rigi-rigi las lurus posisi horizontal sejajar tangan 8. Mahasiswa mampu melakukan Pengelasan penebalan posisi horizontal sejajar tangan 9. Mahasiswa mampu melakukan Pengelasan tembusan (open root) sambungan v-groove pada posisi horizontal sejajar tangan 10. Mahasiswa mampu melakukan Pengelasan fill sambungan v-groove pada posisi horizontal sejajar tangan 11. Mahasiswa mampu melakukan Pengelasan capping sambungan v-groove pada posisi pengelasan horizontal sejajar tangan 12. Mahasiswa mampu Pemeriksaan hasil pengelasan

Read more

CAD/CAM

  • D-III - Teknik Mesin

1. Mahasiswa mampu mengoperasikan software CAD-CAM. 2. Mahasiswa mampu menggambar dan membuat program pemotongan mesin milling CNC dengan perangkat lunak CAD-CAM untuk pekerjaan milling baik 2D maupun 3D.

Read more